SOCIAL MEDIA

Wednesday, August 30, 2017

Hasil Test Prenatal Lab, TORCH, dan Ferritin

Saat usia kandungan 6 minggu, aku menjalankan serangkaian test laboratorium di RS Hermina Palembang berdasarkan rujukan dari dokter, yaitu prenatal check-up, test TORCH IgG dan IgM, serta Ferritin. Test laboratorium ini tujuannya sebagai screening untuk mengetahui kondisi ibu hamil terhadap adanya infeksi yang dapat membahayakan janin dan juga untuk mengetahui apakah ada kemungkinan ibu hamil mengidap...

Monday, August 28, 2017

USG Kehamilan 6 Minggu

Setelah mendapati testpack dua garis, aku dan suami gak langsung buru-buru cek periksa ke dokter. Selain karena dokter yang ingin kita datangi masih cuti lebaran, aku juga menghitung-hitung sendiri perkiraan usia kehamilan dari HPHT (Hari Pertama Haid Terakhir). Pengalaman dari sebelumnya, kalau belum lama telat mens, biasanya juga di USG belum terlihat apa-apa selain penebalan dinding rahim. Jadi...